Kesulitan Dana, Google Matikan Bisnis Balon Udara Internet
Bisnis Internasional
2 min read
83

Kesulitan Dana, Google Matikan Bisnis Balon Udara Internet

23 Januari 2021
0

Inovasi balon udara internet milik induk usaha Google, Alphabet, bernama Loon akan segera dilepaskan. Alasannya karena masalah dana untuk menyokong eksperimental tersebut. “Meskipun kami telah menemukan sejumlah partner, kami belum menemukan cara mendapatkan dana rendah untuk membangun bisnis jangka panjang yang berkelanjutan,” CEO Loon, Alastair Westgarth, dikutip CNBC International, Jumat

Continue Reading
Pejabat Spanyol Dikecam Karena Melompati Antrean Vaksin saat Kasus Melonjak
Internasional
1 min read
25

Pejabat Spanyol Dikecam Karena Melompati Antrean Vaksin saat Kasus Melonjak

23 Januari 2021
0

Banyak pejabat publik yang mengaku telah divaksinasi sebelum kelompok prioritas telah memicu keributan di media sosial di Spanyol. Hal ini terjadi saat beberapa daerah memperketat pembatasan dalam upaya untuk mengekang lonjakan infeksi COVID-19. Dilansir Reuters, Sabtu (23/1/2021) beberapa walikota setempat mengaku mendapatkan vaksinasi sebelum giliran mereka. Sementara kepala kesehatan daerah eksklaf Ceuta dikritik keras

Continue Reading
Varian Baru Virus Corona Inggris 30 Persen Lebih Mematikan
Internasional Kesehatan
3 min read
25

Varian Baru Virus Corona Inggris 30 Persen Lebih Mematikan

23 Januari 2021
0

Perdana Menteri Boris Johnson mengatakan bahwa varian baru mutasi virus corona Inggris mungkin lebih mematikan dibandingkan jenis sebelumnya. “Kami telah diberi tahu bahwa selain menyebar lebih cepat, sekarang juga tampaknya ada beberapa bukti bahwa varian baru mungkin lebih terkait dengan tingkat kematian yang lebih tinggi,” kata Johnson dalam konferensi pers, Jumat (22/1). Kepala Penasihat Ilmiah

Continue Reading
Penerbangan Lesu, American Airlines Mulai Dagang Anggur
Bisnis Internasional
2 min read
62

Penerbangan Lesu, American Airlines Mulai Dagang Anggur

22 Januari 2021
0

Mayoritas maskapai penerbangan masih beroperasi dengan okupansi minim di tengah pandemi covid-19 dan harus memutar otak mencari pendapatan baru. Tidak terkecuali, American Airlines, maskapai AS yang memutuskan menjual minuman botolan anggur (wine). Selain untuk menutupi biaya operasi, penjualan anggur langsung ke masyarakat diharapkan bisa mengurangi kelebihan stok maskapai. Pasalnya, sejak pandemi menyerang maskapai

Continue Reading
Hong Kong Lakukan Lockdown untuk Pertama Kalinya
Internasional
2 min read
22

Hong Kong Lakukan Lockdown untuk Pertama Kalinya

22 Januari 2021
0

Hong Kong akan melakukan lockdown untuk mencegah penyebaran virus corona yang kian meningkat. Aturan ini akan berimbas pada puluhan ribu warganya. Lockdown ini merupakan tindakan pertama dari pemerintah sejak pandemi virus corona dimulai. Lockdown akan diberlakukan di Distrik Jordan dan Sham Shui Po yang mencakup sebagian kecil populasi penduduk Hong

Continue Reading
Jangan Party di Negara Ini, Ketahuan Bisa Didenda Rp 122 Juta
Internasional Serba-serbi
2 min read
22

Jangan Party di Negara Ini, Ketahuan Bisa Didenda Rp 122 Juta

22 Januari 2021
0

Polisi di Inggris akan mengenakan denda yang lebih besar kepada mereka yang melanggar tindakan penguncian (lockdown). Ini dilakukan untuk memperlambat penyebaran virus corona (Covid-19). Menteri Dalam Negeri, Priti Patel mengatakan siapapun yang melanggar prosedur lockdown dengan berpesta bisa kena denda hingga £ 6.400 (Rp 122 juta). Hukuman denda baru ini mulai berlaku

Continue Reading
Biden Batalkan Keputusan Trump, AS Akan Lanjutkan Pendanaan untuk WHO
Internasional
2 min read
28

Biden Batalkan Keputusan Trump, AS Akan Lanjutkan Pendanaan untuk WHO

22 Januari 2021
0

Amerika Serikat (AS) di bawah Presiden Joe Biden akan melanjutkan pendanaan untuk Organisasi Kesehatan Dunia (WHO), yang sempat dihentikan oleh mantan Presiden Donald Trump. Biden mengupayakan kerja sama internasional lebih luas dalam memerangi pandemi virus Corona (COVID-19). Seperti dilansir AFP, Jumat (22/1/2021), pada hari pertama menjabat pada Rabu (20/1) waktu setempat, Biden mengonfirmasi pemerintahannya membatalkan keputusan Trump

Continue Reading
AS Segera Sidang Tersangka Bom Bali Hambali
Internasional
2 min read
26

AS Segera Sidang Tersangka Bom Bali Hambali

22 Januari 2021
0

Jaksa militer Amerika Serikat mengajukan tuntutan resmi terhadap warga Indonesia mantan pemimpin kelompok Jemaah Islamiyah, Encep Nurjaman alias Riduan Isamuddin alias Hambali, dan dua pengikutnya, Kamis (21/1). Hambali disebut sebagai otak di balik serangan Bom Bali 2002 dan serangan bom ke Hotel JW Marriot Jakarta pada 2003 yang dibantu oleh dua pengikutnya, Muhammad Nazir

Continue Reading
Sosok Jill Biden, Guru yang Kini Jadi Ibu Negara AS
Internasional
4 min read
28

Sosok Jill Biden, Guru yang Kini Jadi Ibu Negara AS

21 Januari 2021
0

Di sebuah kelas yang kosong, tempatnya mengajar pelajaran bahasa Inggris pada dekade 1990-an, Jill Biden menyampaikan pidato dalam forum konvensi Partai Demokrat. Kala itu, suaminya, Joe, baru saja terpilih menjadi kandidat calon presiden. Jill adalah salah satu sosok di belakang pencalonan Joe. Belakangan, Joe memuji Jill memiliki kualitas mumpuni untuk

Continue Reading
Produk Es Krim di China Ini Positif COVID-19, 1.662 Karyawan Pabrik Dikarantina
Food & Travel Internasional
2 min read
34

Produk Es Krim di China Ini Positif COVID-19, 1.662 Karyawan Pabrik Dikarantina

21 Januari 2021
0

Siapa yang menyangka bahwa hasil tes sebuah rpoduk es krim –makanan manis yang menjadi dambaan banyak orang di dunia– bisa dinyatakan positif COVID-19. Memang, dalam pengetahuan umum, mengenai kemampuan virus untuk bertahan di tempat bersuhu rendah sudah diketahui sejak lama. Hingga saat ini, virus tersebut pun akhirnya ditemukan dalam sajian

Continue Reading