Launching Vaksin Booster Dosis 3, Mendagri Tito Puji Tingginya Laju Vaksinasi di Kepri
Mendagri RI Tito Karnavian didampingi Gubernur Ansar Ahmad melaunching pelaksanaan vaksinasi booster tingkat Provinsi Kepri yang dipusatkan di Vihara Duta Meitreya, Kota Batam, Rabu (13/1/2022). Pelaksanaan vaksinasi booster atau vaksin ketiga yang dilaksanakan serentak di seluruh kabupaten kota se Kepri ini mentargetkan 15 ribu orang dan mendapatkan antusias yang tinggi
Gubernur Ansar Sambut Kedatangan Mendagri dan Wamenhan di Bandara VIP Batam
Gubernur Kepulauan Riau H. Ansar Ahmad menyambut kedatangan Menteri Dalam Negeri (Mendagri) Tito karnavian dan Wakil Menteri Pertahanan (Wamenhan) RI M. Herindra di VIP Bandara Hang Nadim, Kota Batam, Kepulauan Riau, Kamis (13/01/2022). Kedatangan Mendagri dan Wamenhan beserta rombongan ini untuk melakukan berbagai kegiatan. Diantaranya adalah meninjau pulau Karang Singa
Gubernur Ansar Bersama Mendagri Launching Vaksinasi Booster di Kepri
Kepastian izin vaksin dosis ketiga atau vaksin booster dari Kementerian Kesehatan telah diberikan untuk Provinsi Kepri. Usai menerima kabar tersebut, Gubernur Kepulauan Riau H. Ansar Ahmad langsung menggelar rapat persiapan peluncuran vaksin booster di Gedung Daerah, Tanjungpinang, Selasa (11/1/2022). Peluncuran vaksin booster ini akan digelar di Batam, Kamis 13 Januari
Gubernur Ansar Jadi Narsum di ‘Indonesia Bicara’ TVRI, Bagikan Kiat Tangkal Omicron
Dengan dibukanya Batam sebagai salah satu gerbang kedatangan melalui jalur laut untuk kepulangan Pekerja Migran Indonesia (PMI) oleh Pemerintah, Gubernur Kepulauan Riau H. Ansar Ahmad menyatakan bahwa untuk mengantisipasi masuknya covid-19 varian omicron ke Kepri tentunya harus dimulai dari entry point. “Sampai akhir Desember 2021 lebih dari 40 ribu PMI
Pemprov Kepri Tunggu Izin Kemenkes Untuk Mulai Vaksin Booster
Gubernur Kepulauan Riau H. Ansar Ahmad menyatakan kesiapan Provinsi Kepri untuk memulai vaksinasi dosis ketiga atau vaksin booster bagi masyarakat Kepri. Untuk memulai vaksinasi booster, saat ini Pemerintah Provinsi Kepri masih menunggu izin dan instruksi dari Kementerian Kesehatan tentang petunjuk teknis vaksin booster. Sebelumnya diinstruksikan oleh Presiden Joko Widodo untuk
Rakortas Bersama Para Menteri, Gubernur Ansar Minta Travel Bubble Segera Direalisasikan
Gubernur Kepulauan Riau H. Ansar Ahmad bereaksi terhadap rencana penerapan Vaccinated Travel Lane (VTL) atau reaktivasi Travel Corridor Arrangement (TCA) Indonesia – Singapura yang akan melihat dulu perkembangan kasus Covid-19 varian Omicron selama dua minggu depan. Gubernur Ansar pada dasarnya menyepakati hal tersebut. Namun ia berharap agar rencana-rencana dengan persiapan
Kasus Covid di Kepri Naik Usai Nataru, Begini Penjelasan Gubernur Ansar
Usai libur Natal dan Tahun Baru (Nataru) 2021, atau di awal tahun 2022 ini Badan Nasional Penanggulangan Bencana (BNPB) membuat peryataan pers melalui chanel YouTube nya bahwa kasus Covid-19 di Kepulauan Riau mengalami peningkatan yang sangat signifikan. Berawal dari dua kasus, kemudian naik menjadi 93 kasus, lanjut lagi menjadi 140