Pasien Positif Covid-19 di Bintan Bertambah, Saat Ini 29 Orang Berstatus Positif
Batam Kepri Nasional Nusantara
1 min read
44

Pasien Positif Covid-19 di Bintan Bertambah, Saat Ini 29 Orang Berstatus Positif

30 Agustus 2020
0

Pasien yang terkonfirmasi positif covid-19 di Kabupaten Bintan mengalami penambahan 18 kasus dalam kurun waktu tiga hari terakhir. Secara kumulatif jumlah kasus Covid di Kabupaten Bintan menjadi 57 pada data Sabtu (29/8/2020). Dari jumlah tersebut 26 sudah dinyatakan sembuh, dan 2 kasus meninggal. Artinya saat ini terdapat 29 orang yang

Continue Reading
Mahfud Sebut 99% RI Resesi, Terus Aku Kudu Piye?
Batam Bisnis Kepri Nasional
3 min read
38

Mahfud Sebut 99% RI Resesi, Terus Aku Kudu Piye?

30 Agustus 2020
0

Menkopolhukam Mahfud MD menilai resesi ekonomi bagi Indonesia sulit terelakkan. Bahkan dia menyebut 99% bulan depan RI akan mengalami resesi. Namun menurutnya resesi itu tidak akan membuat Indonesia mengalami krisis ekonomi. Dia juga meminta agar masyarakat tidak perlu khawatir. Mengingat resesi bukanlah krisis ekonomi. Lalu jika benar Indonesia mengalami resei apa

Continue Reading
TNI AL Tangkap Lagi Kapal Nelayan Vietnam di Natuna, Setengah Ton Ikan Disita
Batam Internasional Kepri Nasional
2 min read
62

TNI AL Tangkap Lagi Kapal Nelayan Vietnam di Natuna, Setengah Ton Ikan Disita

30 Agustus 2020
0

TNI AL menangkap kapal Ikan asing BV 92398 TS asal Vietnam karena mencuri ikan di perairan Zona Ekonomi Eksklusif (ZEE) Indonesia di Laut Natuna Utara, Sabtu (29/8). Ini merupakan tangkapan ke-2 dalam sepekan, setelah Rabu (26/8) TNI AL juga menangkap kapal Vietnam KG 90186 TS. Panglima Komando Armada I Laksamana

Continue Reading
38 Persen Kasus Corona di Tanjungpinang Warga yang Pulang dari Zona Merah
Batam Kepri Nasional Nusantara
2 min read
28

38 Persen Kasus Corona di Tanjungpinang Warga yang Pulang dari Zona Merah

30 Agustus 2020
0

Dalam beberapa hari ini ada peningkatan jumlah kasus positif baru yang cukup signifikan di Kota Tanjungpinang. Dari 169 kasus positif sampai dengan Sabtu (29/8), sebanyak 64 kasus atau 38 persen merupakan kasus yang memiliki riwayat perjalanan dari daerah transmisi lokal. Sedangkan 96 kasus atau 57 persen merupakan orang kontak erat

Continue Reading
Marak Corona di Pabrik, Pengusaha Minta Subsidi Tes Swab
Batam Bisnis Kepri Nasional
3 min read
46

Marak Corona di Pabrik, Pengusaha Minta Subsidi Tes Swab

29 Agustus 2020
0

Jakarta – Pengusaha berharap pemerintah bisa memberikan subsidi penyelenggaraan swab test kepada pekerja pabrik di tengah maraknya kasus positif virus corona (Covid-19) di lingkungan industri.   Wakil Ketua Dewan Pertimbangan Kamar Dagang dan Industri (Kadin) DKI Jakarta Sarman Simanjorang mengatakan kebijakan subsidi diperlukan karena kasus covid di industri merupakan sebuah dilema.

Continue Reading
Mentan Yasin Limpo Tetapkan Ganja sebagai Tanaman Obat Binaan
Kesehatan Nasional Nusantara
2 min read
20

Mentan Yasin Limpo Tetapkan Ganja sebagai Tanaman Obat Binaan

29 Agustus 2020
0

Jakarta – Menteri Pertanian Syahrul Yasin Limpo menetapkan tanaman ganja sebagai salah satu tanaman obat komoditas binaan Kementerian Pertanian. Ketetapan itu termaktub dalam Keputusan Menteri Pertanian Republik Indonesia Nomor 104/KPTS/HK.140/M/2/2020 tentang Komoditas Binaan Kementerian Pertanian yang ditandatangani Menteri Syahrul sejak 3 Februari lalu. “Komoditas binaan Kementerian Pertanian meliputi komoditas binaan

Continue Reading
6 Ribu Mobil Mewah di Aceh Rela Pakai Stiker demi BBM Subsidi
Kepri Nasional Nusantara
2 min read
26

6 Ribu Mobil Mewah di Aceh Rela Pakai Stiker demi BBM Subsidi

29 Agustus 2020
0

Banda Aceh – Sekitar 6000-an kendaraan roda empat keluaran terbaru di Aceh yang ingin mendapatkan bahan bakar minyak (BBM) jenis premium dan solar, rela diberi tanda stiker BBM bersu.bsidi   Program stickering (pemasangan stiker) BBM bersubsidi ini merupakan program Pemprov Aceh yang bertujuan untuk mencegah konsumsi BBM berlebihan. Dalam program ini rata-rata mobil yang ditempel

Continue Reading
Terjadi Kerusuhan di Depan Polsek Ciracas, Area Parkir Mobil Terbakar
Kepri Nasional Nusantara
1 min read
21

Terjadi Kerusuhan di Depan Polsek Ciracas, Area Parkir Mobil Terbakar

29 Agustus 2020
0

Area parkir mobil di Polsek Ciracas, Jakarta Timur, terbakar pada Sabtu (29/8) pukul 02.00 WIB. Tiga unit damkar dikerahkan untuk memadamkan api. “Di Polsek Ciracas, sudah selesai dipadamkan,” ujar Kasi Ops Damkar Jaktim, Gatot Sulaeman, dalam keterangan tertulis. Belum diketahui penyebab kebakaran ini. Mobil di area parkir terlihat hangus, kaca-kaca kendaraan

Continue Reading
Pratikno: Mahfud MD Jadi Mendagri Ad Interim karena Tito Pergi ke Singapura
Nasional
2 min read
23

Pratikno: Mahfud MD Jadi Mendagri Ad Interim karena Tito Pergi ke Singapura

28 Agustus 2020
0

Menko Polhukam Mahfud MD menjadi Mendagri Ad Interim selama Tito Karnavian melakukan kunjungan kerja ke Sin Menteri Sekretaris Negara Pratikno membenarkan penunjukan Mahfud sebagai Mendagri Ad Interim selama Tito tidak berada di Indonesia. “Benar bahwa Menko Polhukam menjadi Ad Interim Mendagri  karena hari ini, Jumat 28 Agustus, Mendagri pergi ke

Continue Reading
23 Pegawai dan 1 Tahanan Positif Corona, Gedung KPK Tutup 3 Hari
Batam Kepri Nasional Nusantara
2 min read
36

23 Pegawai dan 1 Tahanan Positif Corona, Gedung KPK Tutup 3 Hari

28 Agustus 2020
0

KPK bakal menerapkan sistem work form home atau bekerja dari rumah imbas dari 23 pegawai dan 1 tahanan dinyatakan positif virus Corona (COVID-19). Kantor KPK juga akan ditutup sementara pekan depan. “Menyikapi itu maka tadi telah dilaksanakan rapat pimpinan bersama jajaran eselon I, II. Kemudian kita memutuskan bahwa terhitung nanti sejak hari Senin

Continue Reading