7 Meditasi Mindfulness untuk Kesehatan Mental
Menghabiskan terlalu banyak waktu untuk memecahkan masalah, memikirkan pikiran negatif, atau menyesali perbuatan yang baru saja Anda lakukan, bisa sangat menguras tenaga. Ini juga bisa membuat Anda stres dan depresi. Itu sebabnya Anda mungkin butuh melatih kesadaran dengan metode mindfulness. Menurut MayoClinic, mindfulness disebut juga meditasi kesadaran. Beda dengan meditasi
5 Cara Menjaga Imunitas Anak
Menjaga imuntas menjadi hal yang penting dilakukan, apalagi di masa pandemi Covid-19. Tak hanya orang dewasa, anak-anak juga harus memiliki imunitas tubuh yang kuat lantaran mereka tergolong dalam kelompok yang rentan terpapar Covid-19. Dokter spesialis anak di Rumah Sakit Islam Jakarta Sukapura, Dian menyebut imunitas anak sangat penting untuk dijaga