Hari Ini Batas Akhir Lapor SPT, Berikut Ancaman Hukuman Kalau Telat
Nasional
2 min read
28

Hari Ini Batas Akhir Lapor SPT, Berikut Ancaman Hukuman Kalau Telat

31 Maret 2024
0

Pelaporan Surat Pemberitahuan Tahunan (SPT) pajak 2024 untuk wajib pajak (WP) pribadi ditutup pada Minggu (31/3) ini. Sementara untuk WP perusahaan, pelaporan akan ditutup 30 April 2024. SPT pajak menjadi kewajiban bagi setiap WP untuk melaporkan perhitungan pajak penghasilan setiap tahunnya. Oleh karenanya, akan ada sanksi juga WP tidak melaporkan SPT tepat

Continue Reading
Kerusakan Imbas Tambang Timah yang Seret Harvey Moeis 2 Kali Luas Jakarta
Nasional
2 min read
41

Kerusakan Imbas Tambang Timah yang Seret Harvey Moeis 2 Kali Luas Jakarta

29 Maret 2024
0

Jakarta – Kejaksaan Agung (Kejagung) mengungkap peran Harvey Moeis (HM) yang telah ditetapkan sebagai tersangka kasus dugaaan korupsi dalam tata niaga timah di kawasan Izin Usaha Pertambangan PT Timah Tbk. Peran Kepala Pusat Penerangan Hukum (Kapuspenkum) Kejagung Ketut Sumedana mengungkap peran dari suami Sandra Dewi itu yakni melancarkan hubungan PT RBT

Continue Reading
Pertamina Proses Pemecatan Tersangka Pencampur BBM dengan Air di Bekasi
Nasional
2 min read
29

Pertamina Proses Pemecatan Tersangka Pencampur BBM dengan Air di Bekasi

29 Maret 2024
0

Pertamina mengambil tindakan setelah kasus bahan bakar minyak (BBM) jenis Pertalite dicampur air di SPBU Jl Juanda, Kota Bekasi. Pertamina langsung memblokir awak mobil tangki (AMT) dan memproses pemecatan pelaku. “Sejak kejadian kontaminasi BBM Pertalite dengan air, Pertamina Patra Niaga Regional JBB langsung memblokir Awak Mobil Tangki (AMT) tersebut sehingga tidak bisa lagi

Continue Reading
Kembali Langgar Etik, Anwar Usman Disanksi Teguran Tertulis
Nasional
2 min read
24

Kembali Langgar Etik, Anwar Usman Disanksi Teguran Tertulis

28 Maret 2024
0

Majelis Kehormatan Mahkamah Konstitusi (MKMK) memberikan sanksi berupa teguran tertulis kepada hakim Mahkamah Konstitusi (MK) Anwar Usman, usai dinyatakan kembali melanggar kode etik. “Menjatuhkan sanksi berupa teguran tertulis kepada hakim terlapor,” kata Ketua sekaligus Anggota Majelis MKMK I Dewa Gede Palguna dalam sidang putusan di Gedung MK, Jakarta, Kamis (28/3). Dia menjelaskan

Continue Reading
Begini Peran Suami Sandra Dewi dalam Kasus Korupsi Komoditas Timah
Nasional
2 min read
19

Begini Peran Suami Sandra Dewi dalam Kasus Korupsi Komoditas Timah

27 Maret 2024
0

Kejaksaan Agung (Kejagung) menetapkan suami dari aktris Sandra Dewi, Harvey Moeis (HM) sebagai tersangka dugaan tindak pidana korupsi dalam tata niaga komoditas timah wilayah Izin Usaha Pertambangan (IUP) PT Timah Tbk tahun 2015-2022. Adapun Harvey ditetapkan sebagai tersangka dalam kapasitasnya sebagai perpanjangan tangan atau pihak yang mewakili PT RBT. Direktur

Continue Reading
Bareskrim Ungkap Mahasiswa Korban Magang di Jerman Jadi Buruh Kasar
Nasional
2 min read
14

Bareskrim Ungkap Mahasiswa Korban Magang di Jerman Jadi Buruh Kasar

27 Maret 2024
0

Bareskrim Polri menyebut ribuan mahasiswa yang menjadi korban magang palsu ke Jerman dipekerjakan sebagai buruh kasar. Mereka tak bekerja sesuai studi atau keahlian masing-masing. “Di Jerman sebagai buruh kasar dan lain sebagainya, yang kita dapatkan keterangan, mereka sebagai tukang angkat-angkat, bahasanya di Indonesia sebagai kuli,” kata Dirtipidum Bareskrim Polri Brigjen Djuhandani Rahardjo Puro kepada

Continue Reading
Harvey Moeis, Suami Sandra Dewi Langsung Ditahan Kejagung
Nasional
2 min read
17

Harvey Moeis, Suami Sandra Dewi Langsung Ditahan Kejagung

27 Maret 2024
0

Kejaksaan Agung (Kejagung) langsung menahan suami Sandra Dewi, Harvey Moeis usai ditetapkan sebagai tersangka kasus dugaan korupsi tata niaga komoditas timah wilayah Izin Usaha Pertambangan (IUP) PT Timah Tbk tahun 2015-2022. Direktur Penyidikan Jaksa Agung Muda Bidang Tindak Pidana Khusus Kejagung Kuntadi mengatakan penahanan terhadap Harvey dilakukan untuk kepentingan proses penyidikan. “Untuk

Continue Reading
Minta Maaf Pembagian “Rice Cooker “Gratis Tak Sesuai Target, ESDM: Ini Program Pertama
Bisnis Nasional
2 min read
33

Minta Maaf Pembagian “Rice Cooker “Gratis Tak Sesuai Target, ESDM: Ini Program Pertama

26 Maret 2024
0

Kementerian Energi dan Sumber Daya Mineral (ESDM) mencatat realisasi pembagian rice cooker gratis hanya mencapai 342.621 unit, atau 68,5 persen dari target 500.000 unit. Realisasi program tersebut tak sesuai dengan harapan. Dari pagu anggaran yang ditetapkan sebesar Rp 322 miliar, hanya terserap sebesar Rp 176 miliar. Direktur Jenderal Ketenagalistrikan Kementerian

Continue Reading
Menko Polhukam Minta Prajurit TNI Penyiksa Warga Papua Segera Dihukum
Nasional
2 min read
21

Menko Polhukam Minta Prajurit TNI Penyiksa Warga Papua Segera Dihukum

25 Maret 2024
0

Menko Polhukam, Hadi Tjahjanto, meminta agar para prajurit TNI yang viral menyiksa warga Papua bernama Definus Kogoya agar segera dihukum bila terbukti bersalah. “Saya sudah panggil Panglima TNI untuk dilakukan investigasi. Kemudian kalau memang terbukti segera dilakukan tindakan hukum, sesuai dengan aksi yang dibuat oleh prajurit tersebut seperti gambar yang

Continue Reading
Serangan ISIS ke Moskow Bakal Inspirasi Teroris Indonesia? Ini Kata Kepala BNPT
Nasional
2 min read
19

Serangan ISIS ke Moskow Bakal Inspirasi Teroris Indonesia? Ini Kata Kepala BNPT

25 Maret 2024
0

Serangan ISIS ke Moskow, Rusia, dikhawatirkan bisa menginspirasi jaringannya di Indonesia untuk melakukan hal yang sama. Bagaimana pandangan Kepala BNPT, Komjen Rycko Amelza Daniel terkait hal ini? “Bisa saja. Bisa saja menjadi inspirasi, tapi inspirasi apa yang mau diambil? Inspirasi untuk melakukan kekerasan? Inspirasi untuk melakukan kekejian? Inspirasi atas nama

Continue Reading