KPU Tetapkan Prabowo-Gibran Jadi Presiden-Wakil Presiden Terpilih 2024

Rangkaian Pilpres 2024 akhirnya mencapai muara. KPU dalam sidang pleno pada Rabu (24/4) pagi, menetapkan pasangan calon nomor urut 02, Prabowo-Gibran, sebagai presiden dan wakil terpilih 2024. Penetapan Prabowo-Gibran sebagai pemenang Pilpres dilakukan setelah Mahkamah Konstitusi (MK) menolak gugatan sengketa hasil Pilpres 2024 yang diajukan paslon 01 Anies-Muhaimin dan paslon 03 Ganjar-Mahfud. “KPU menetapkan pasangan […]

April 24, 2024

Halal Bihalal Bersama FKUB dan Tokoh Agama, Jefridin Berharap Kerukunan Umat Beragama Terus Meningkat

Masih disuasana Syawal 1445 Hijriah, Pemerintah Kota (Pemko) Batam melalui Badan Kesatuan Bangsa dan Politik Kota Batam menyelenggarakan acara Halal Bihalal bersama Forum Kerukunan Umat Beragama (FKUB) Kota Batam dan Tokoh Agama di Da Vienna Boutique Hotel, Selasa (23/04/2024). Atas nama Wali Kota Batam, Muhammad Rudi, Sekretaris Daerah Kota Batam, Jefridin, M.Pd. mengapresiasi dan berterimakasih […]

April 24, 2024

Kenapa Simbol Cinta Bentuknya ‘Love’?

Simbol cinta, hati, alias love, tidak mirip dengan jantung manusia. Padahal, ‘heart’ dalam Bahasa Indonesia berarti jantung. Mengapa hal itu bisa terjadi? Tentu ada penjelasannya. Melansir Big Think, peneliti beranggapan bahwa filsuf Yunani mungkin ada kaitannya. Menurut ahli bedah saraf dan penulis Belanda Pierre Vinken, ilustrasi paling awal dari simbol klasik berbentuk hati muncul dalam […]

April 24, 2024

Menko Polhukam: Judi Online Slot Paling Banyak Diminati Warga RI

Menko Polhukam Hadi Tjahjanto mengatakan judi online dengan permainan slot paling banyak diminati warga Indonesia karena dinilai mudah dimainkan. Ia menjelaskan berdasar data dari Bareskrim Polri pada 2015, judi paling banyak diminati bersifat kredit market. Lalu berubah menjadi menjadi cash market pada 2016. “2023 sudah mulai masif menggunakan link alternatif, menggunakan server dari luar negeri […]

April 24, 2024

Tim Bola Voli Putra BP Batam Gelar Laga Persahabatan Melawan Lanud Hang Nadim

Tim Bola Voli Putra BP Batam menggelar latih tanding atau pertandingan persahabatan dengan Tim Bola Vola Lanud Hang Nadim, di Sporthall Temenggung Abdul Jamal, Selasa (23/4/2023). Dari tiga set yang dipertandingkan, Tim Bola Voli Putra BP Batam berhasil menang telak 3-0. Tim Bola Voli Putra BP Batam berhasil menang dengan skor 25-12, 25-18 dan 25-20. […]

April 24, 2024

SERBA-SERBI

POJOK UPDATE

Terbitkan Perpres, Jokowi Resmi Nyatakan Berakhirnya Penanganan Pandemi Covid-19

Terbitkan Perpres, Jokowi Resmi Nyatakan Berakhirnya Penanganan Pandemi Covid-19

Agustus 5, 2023

Presiden Jokowi resmi menyatakan berakhirnya penanganan pandemi Covid-19 di Indonesia. Hal tersebut tertuang dalam Peraturan Presiden

5 Pernyataan Rocky Gerung Usai Dipolisikan Buntut Diduga Hina Jokowi

5 Pernyataan Rocky Gerung Usai Dipolisikan Buntut Diduga Hina Jokowi

Agustus 5, 2023

Rocky Gerung dilaporkan ke polisi oleh banyak orang di pelbagai daerah karena ucapan Rocky dinilai telah

Dewi Ansar Buka Rakerda Dekranasda Kepri Tahun 2023

Dewi Ansar Buka Rakerda Dekranasda Kepri Tahun 2023

Agustus 5, 2023

Ketua Dewan Kerajinan Nasional (Dekranasda) Provinsi Kepulauan Riau Hj. Dewi Kumalasari Ansar resmi membuka Rapat Kerja

Karakter Marvel Jadi Inspirasi Selebrasi Messi

Karakter Marvel Jadi Inspirasi Selebrasi Messi

Agustus 5, 2023

Lionel Messi belakangan punya ciri unik dalam melakukan selebrasi. Dia meniru gaya beberapa karakter Marvel. Messi

Studi Temukan Olahraga Terbaik untuk Turunkan Tekanan Darah

Studi Temukan Olahraga Terbaik untuk Turunkan Tekanan Darah

Agustus 5, 2023

Latihan aerobik dan olahraga kardio biasanya jadi penunjang aktivitas fisik terbaik untuk menjaga tekanan darah tetap

Read More

GAYA HIDUP

Awas! 6 Kesalahan Minum Kopi Ini Bisa Bikin Umur Pendek

Minum kopi punya beragam manfaat bagi kesehatan tapi secara bersamaan konsumsi kafein berpotensi timbul dampak negatif bagi kesehatan kita. Kopi membantu hilangkan kantuk, meningkatkan mood, tingkat konsentrasi, dan meningkatkan efisiensi otak. Biji kopi juga bermanfaat sebagai antioksidan dan anti-inflamasi yang dapat mengurangi risiko penyakit kronis. Ada banyak orang yang tidak bisa hidup tanpa kopi. Secangkir […]

April 23, 2024